Fordem.id – Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Kabupaten Purbalingga menyerahkan pasukan Estafet Tunas Kelapa (ETK) ke Kabupaten Pemalang. Timbang terima pasukan ETK ke-38 Kwarda Jateng … selengkapnya
Purbalingga
Festival Kethongan di Purbalingga Berlangsung Meriah
Fordem.id – Festival Kethongan dalam rangka memperingati HUT Ke-78 Kemerdekaan RI berlangsung meriah. Penonton tumpah ruah menyesaki jalan rute berlangsungnya festival ini. Wakil Bupati Purbalingga … selengkapnya
Feeder Umrah Dimulai, 48 Jamaah Diberangkatkan Melalui Bandara Soedirman
Fordem.id – Operasional Bandara Jenderal Besar Soedirman sebagai feeder umrah terlaksana. Hari ini diberangkatkan sebanyak 48 jamaah. “Tentunya melalui kesempatan yang berbahagia ini, kami menghaturkan … selengkapnya
Peran LazizMU Diharapkan dapat Mengurangi Angka Kemiskinan Ekstrem di Purbalingga
Fordem.id – Bupati Purbalingga optimistis angka kemiskinan ekstrem turun. Menyusul kolaborasi dan sinergitas yang dijalin pemkab dengan berbagai komponen, salah satunya Badan Amil Zakat Nasional … selengkapnya
Membumikan Filsafat Di Generasi Muda
Oleh : Inayatul Khaqu Al Amini (Sekbid RPK PK IMM Abu Dardiri) Fordem.id – Dalam dunia yang semakin kompleks, peran filsafat dalam membentuk pandangan kritis … selengkapnya
Pagelaran Wayang di Desa Toyareka, Bupati Tiwi: Tumbuhkan Kecintaan Budaya Jawa pada Generasi Muda
Fordem.id – Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi (Tiwi) menyampaikan wayang kulit sebagai budaya Jawa yang harus terus dilestarikan. Kecintaan terhadap budaya lokal harus terus ditumbuhkan … selengkapnya
Bupati Purbalingga : Pawai Kemerdekaan Tumbuhkan Kecintaan Terhadap Budaya Bangsa
Fordem.id – Pawai Budaya digelar dalam rangka semarak HUT ke 78 Kemerdekaan Republik Indonesia di Kabupaten Purbalingga Tahun 2023. Pawai kali ini mengusung tema : … selengkapnya
Nama Calon Anggota Bawaslu Terpilih Kabupaten Purbalingga, Banjarnegara, Cilacap dan Banyumas
Fordem.id – Bawaslu RI mengumumkan nama-nama anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten/Kota terpilih periode 2023-2028. Pengumuman tersebut tertuang dalam dalam Keputusan Nomor 2573.1/KP.01.00/K1/08/2023 tentang Pengumuman … selengkapnya
Siswa SMK Muhammadiyah 3 Purbalingga Juara Arung Jeram Porprov Jawa Tengah
Fordem.id – Senyum mengembang di wajah Ardya Yuana Zahro dan Egi Niti Suwarni, siswa SMK Muhammadiyah 3 Purbalingga yang juga atlet arung jeram di Pekan … selengkapnya
Siswa SMK Muhammadiyah 3 Purbalingga Aktif Ikuti Diskusi KPU untuk Memahami Pentingnya Partisipasi Demokrasi
Fordem.id – Masjid Nur Kamila di komplek Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Muhammadiyah 3 Purbalingga mendadak ramai, Jumat pagi (11/8/2023). Ratusan siswa kelas XI berpakaian seragam … selengkapnya
Kepengurusan Baru PDM dan PDA Purbalingga Dikukuhkan oleh PWM Jateng: Kontinuitas Kemajuan dalam Muhammadiyah
Fordem.id – Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) dan Pimpinan Wilayah ‘Aisyiyah (PWA) Jawa Tengah mengukuhkan pengurus Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) dan Pimpinan Daerah Aisiyah (PDA) Purbalingga … selengkapnya
Menyemai Minat Politik di Kalangan Muda: Membangun Perubahan Positif Untuk Masa Depan
Fordem.id – Politik di masa sekarang kerap menjadi topik yang memicu perasaan negatif di kalangan pemuda. Intrik, skandal, dan ketidaktransparanan dalam dunia politik yang di … selengkapnya
Hizbul Wathan Qobilah AR Fachrudin SMK Muhammadiyah 3 Purbalingga Gelar Masa Penerimaan Tamu dengan Fokus Tingkatkan Mental Bela Negara Siswa
Fordem.id – Hizbul Wathan Qobilah AR Fachrudin, sebuah kelompok ekstrakurikuler dari SMK Muhammadiyah 3 Purbalingga, telah sukses menggelar acara Masa Penerimaan Tamu (Mapeta) dalam rangka … selengkapnya
Mapeta Hizbul Wathan Qobilah AR Fahrudin SMK Muhammadiyah 3 Purbalingga Gembleng Mental Bela Negara Siswa
Fordem.id – Hizbul Wathan Qobilah AR Fachrudin Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Muhammadiyah 3 Purbalingga sukses menggelar Masa Penerimaan Tamu (Mapeta) tahun pelajaran 2023-2024 di lapangan … selengkapnya
SMK Muhammadiyah 3 Purbalingga Buka Mapeta Hizbul Wathan
Fordem.id – Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Muhammadiyah 3 Purbalingga membuka Masa Penerimaan Tamu Qobilah (Mapeta) Hizbul Wathan AR Fachrudin tahun pelajaran 2023-2024 di lapangan sekolah, … selengkapnya
Politeknik Madyathika di Purbalingga Resmi Beroperasi
Fordem.id – Ketua Yayasan Damar Madya Abadi dan Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah VI meresmikan Politeknik Madyathika. Perguruan tinggi yang beralamat di Jalan … selengkapnya
Akustik Kabut Lembut di FGS Dihadiri Ribuan Pengunjung
Fordem.id – Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi (Tiwi) mengikuti Festival Gunung Slamet yang ke 6 (FGS #6) tahun 2023, termasuk menghadiri ‘Akustik Kabut Lembut’ bersama … selengkapnya
Dua Santri Minhajut Tholabah Ikuti Kontes Robot di Korea Selatan
Fordem.id – Dua santri Pondok Pesantren Minhajut Tholabah ikut berlaga Kompetisi Robotik pada ajang International Youth Robot Competition Korea 2023. Dua santri tersebut yakni Erwandi … selengkapnya
Bupati Purbalingga Ingatkan Pesan Bung Karno Saat Hadiri Ruwat Bumi
Fordem.id – Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi menghadiri 2 tempat pementasan wayang sekaligus yakni di Desa Pangempon Kecamatan Kejobong dan Desa Wlahar Kecamatan Rembang. Hal … selengkapnya
Bupati Purbalingga Jemput Kepulangan Jemaah Haji di Embarkasi Donohudan
Fordem.id – Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi (Tiwi) menjemput kepulangan jemaah haji di Embarkasi Donohudan. Bupati Tiwi menyampaikan selamat datang kepada seluruh jemaah haji Kabupaten … selengkapnya